Staff Administrasi Kantor

Lalulaku

Lalulaku, Perusahaan kami bergerak di bidang perdagangan umum dan distribusi alat-alat rumah tangga. saat ini kami membuka lowongan kerja untuk mengisi posisi sebagai Staff Administrasi Kantor

Tanggung Jawab Pekerjaan :

- Membuat jadwal dan surat jalan pengiriman barang
- Membuat data entry pesanan
- Membuat laporan berkala (mingguan, bulanan atau periode tertentu)
- Membuat tagihan dan memastikan tagihan tersebut dibayarkan tepat waktu

Keahlian :

- Diutamakan dapat mengoperasikan Accurate
- Menguasai Microsoft Office
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik

Kualifikasi :

- Pendidikan SMA/SMK Sederajat
- Pengalaman minimal 1 tahun di bidang administrasi

Waktu Bekerja :

Senin - Sabtu

CS Loker.id