Operator Bubut (Manual)
PT Suly Jaya Bersama Steel adalah Perusahaan Fabrikasi & Pekerjaan Metal, yang telah banyak berkontribusi dalam berbagai proyek seperti proyek konstruksi bangunan, konstruksi jembatan, fabrikasi alat berat, fabrikasi tower, fabrikasi trafo, komponen excavator dan banyak jenis fabrikasi lainnya serta telah mempunyai customer bersekala nasional.
Saat ini kami membuka lowongan kerja untuk mengisi posisi sebagai Operator Bubut Manual penempatan di Narogong (Bekasi)
Tanggung Jawab Pekerjaan :
Mengoperasikan mesin bubut manual sesuai yang diinstruksikan
Keahlian :
Dapat menjalankan mesin Bubut Manual
Dapat membaca gambar
Dapat menggunakan alat ukur Caliper dan Sigmat
Kualifikasi :
1. Laki-laki
2. Pengalaman minimal 1 tahun
3. Minimal SMA/SMK atau sederajat.
4. Usia minimal 21 tahun
5. Bersedia ditempatkan di Narogong
Waktu Bekerja :
Tunjangan :
THR
Insentif :
Lembur