Koordinator Gudang / Leader Operational Warehouse
Warehouse & Fulfillment Coordinator
Tanggung Jawab Pekerjaan :
Mengkoordinir dan mengawasi operasional dan aktivitas di gudang
Mengelola tim gudang, termasuk mengatur jadwal kerja dan melakukan evaluasi kinerja secara berkala
Membuat forecast pembelian barang berdasarkan data penjualan
Memastikan barang tertata dengan rapi sesuai dengan tempatnya
Memastikan data barang keluar dan masuk sudah sesuai dengan existence goods
Memastikan semua barang yang masuk dan keluar sudah terdata atau diinput dengan benar
Memastikan barang yang dipacking sesuai dengan orderan customer
Menjalin komunikasi yang efektif dengan semua anggota tim
Memastikan laporan bulanan warehouse sampai pada tim
Memastikan setiap tim menjalankan tugasnya sudah sesuai dengan prosedur
Memimpin stock opname
Keahlian :
Menguasai ms office dan pivot table serta membuat laporan di google form, spreadsheet, dsb
Memiliki kemampuan yang excellent dalam kemampuan projek dan organisasi
Bersedia ditempatkan di kantor Bandung
Kualifikasi :
Pendidikan minimal SMA/SMK atau D3 dan sederajat
Memiliki pengalaman min 2 tahun di retail, gudang, logistik dan sebagain inventory kontrol