Content Creator
PT Subur Sakti, produsen sepatu Kodachi, mencari Content Creator yang kreatif untuk mengembangkan strategi media sosial, membuat konten menarik, dan terlibat dengan audiens di berbagai platform.
Tanggung Jawab Pekerjaan :
1.membuat konten produk yang menarik dan kreatif untuk meningkatkan nilai jual dan branding
2.pantau dan analisis kinerja konten media sosial untuk meng oftimalkan strategi dan mencapai hasil yg diinginkan serta memberikan rekomendasi perbaikan
3.mengembangkan ide2 kontent unik sesuai dengan trend terbaru dan menjadi content talent
4.membuat analisa dan perencanaan sesudah dan sebelum live steaming
5.melakukan live steaming secara rutin disosial media sesuai jadwal
6.mengelola aktivitas dalam sehari2 akun resmi sosial media dan marketplace (instragram,shopee,tiktok,dan tokopedia)
7.membuat hasil laporan dari live streaming.
Keahlian :
1.Mampu membuat content plan dan content yg berkualiatas untuk menarik perhatian konsumen
2.Mampu mengatur waktu untuk posting sesuai jadwal
3.Ketrampilan desain grafish dasar
4.Pengatahuan tentang trends dan suara populer yg digunakan diplatform media sosial
Kualifikasi :
1.pengalaman dlm membuat kontent2 yg menarik untuk instagram dan tiktok
2.berpengalaman menjadi host streaming diutamakan
3.pengalaman dalam fotografi atau videografi